Ngidam kuliner Jepang? Cek menu Tom Sushi berikut harga terbaru untuk merencanakan kulineran seru.
Selain menawarkan sushi dan sashimi, Tom Sushi juga menyajikan aneka hidangan unik yang cocok untuk lidah orang Indonesia. Kamu pasti akan kaget setelah melihat variasi menu Tom Sushi.
Daftar Menu Tom Sushi Terlengkap Beserta Harga
Buat kamu yang masih awam, menu Tom Sushi yang sebegitu banyaknya memang bisa bikin bingung. Selain sushi, restoran ini juga menawarkan sashimi, donburi, makanan pendamping, dessert, dan masih banyak lagi.
Nilai plus lainnya adalah harga menu Tom Sushi yang relatif terjangkau. Artinya, kamu bisa mencicipi beragam hidangan tanpa harus merogoh kocek dalam-dalam. Rata-rata menu Tom Sushi dibanderol mulai dari Rp10.000.
Cara cerdas untuk mengetahui harga makanan yang kamu pilih yaitu dengan melihat warna piringnya. Faktanya, Tom Sushi memang menerapkan sistem color code untuk menginformasikan harga sushi-nya. Jadi, piring dengan warna yang berbeda berarti harganya juga berbeda.
- Hitam: Rp25.000
- Biru: Rp20.000
- Merah: Rp15.000
- Kuning: Rp10.000
Cek daftar lengkap menu Tom Sushi berikut ini, beserta harga ter-update.
Nigiri
- Aburi Salmon Inari Mentai Sushi: Rp25.000
- Salmon Mentai Sushi: Rp25.000
- Unagi Sushi: Rp25.000
- Salmon Tamago Ball Sushi: Rp20.000
- Salmon Honey Miso: Rp20.000
- Aburi Spicy Salmon Green Mayo: Rp20.000
- Salmon Sushi: Rp20.000
- Aburi Salmon Sushi: Rp20.000
- Kani Mentai Sushi: Rp15.000
- Aburi Maguro Sushi: Rp15.000
- Maguri Sushi: Rp15.000
- Tamago Sushi: Rp10.000
- Inari Sushi: Rp10.000
- Smoked Cheese Tamago Sushi: Rp10.000
- Nishiki Tamago Sushi: Rp10.000
Sashimi
- Maguro Sashimi: Rp25.000
- Salmon Sashimi: Rp25.000
- Tobikko Sashimi: Rp25.000
Sushi Gunkan
- Chuka Kurage Gunkan: Rp15.000
- Chuka Iidako Gunkan: Rp15.000
- Kanicorn Gunkan: Rp15.000
- Kanimayo Gunkan: Rp15.000
- Spicy Chuka Chinmi Gunkan: Rp15.000
- Tobikko Gunkan: Rp15.000
- Tuna Salad Gunkan: Rp15.000
Sushi Makimono
- Kani Maki: Rp10.000
- Tower Roll: Rp10.000
- Tori Lava Roll: Rp15.000
- Shiromi Chips Roll: Rp15.000
- Kanimayo Mentai Roll: Rp15.000
- Oase Roll: Rp15.000
- Spicy Ebi Fried Roll: Rp15.000
- Volcano: Rp15.000
- Salmon Maki: Rp15.000
- Tuna Salad Crepes: Rp20.000
- Crispy Unagi Roll: Rp20.000
- Chikuwa Cheese Roll: Rp20.000
- Lobster Salad Maki: Rp20.000
- Salmon Karaage Cheese Roll: Rp20.000
- Beef Tamago Cheese Maki: Rp25.000
- Surf and Turf Roll: Rp25.000
- Spicy Crunchy Nori Sushi: Rp25.000
Don
- Chicken Karaage Don: Rp20.000
- Chicken Katsu Don: Rp20.000
- Crunchy Enoki Beef Black Pepper Don: Rp20.000
- Chicken Teriyaki Don: Rp20.000
- Spicy Ten Don: Rp25.000
- Crispy Salmon Mentai Don: Rp25.000
- Yakiniku Don: Rp25.000
Aneka Mie
- Abura Soba: Rp25.000 (spicy dan original)
- Niku Ramen: Rp25.000
- Shoyu Ramen: Rp20.000
- Spicy Miso Ramen: Rp20.000
Makanan Pendamping
- Ika Geso Karaage: Rp25.000
- Chuka Iidako: Rp25.000
- Green Salad: Rp25.000
- Ebi Tempura: Rp25.000
- Salmon Chawanmushi: Rp25.000
- Tori Popcorn: Rp20.000
- Chicken Katsu: Rp20.000
- Mentai Cheese Gyoza: Rp20.000
- Shishamo Karaage: Rp20.000
- Pirikara Ika Dango: Rp20.000
- Chuka Wakame: Rp20.000
- Chuka Chinmi: Rp20.000 (spicy dan original)
- Chuka Kurage: Rp20.000
- Takoyaki: Rp20.000
- Chicken Karaage: Rp20.000
- Corn Butter: Rp15.000
- Tamagoyaki: Rp10.000
- Sup Miso: Rp10.000
- Horenzo Goma Mayo: Rp10.000
- Edamame: Rp10.000
Dessert
- Matcha Montblanc: Rp25.000
- Coffee Pudding: Rp20.000
- Chocolate Pudding: Rp20.000
- Caramel Milk Pudding: Rp20.000
- Mochi Ball: Rp15.000
- Dorayaki: Rp15.000
Recreate masakan Jepang di rumah dengan alat masak yang bisa kamu beli lewat OLX. Download aplikasi OLX di Google Play Store dan App Store supaya kamu juga bisa ciptakan aneka kuliner lezat versimu sendiri.