Jumat, April 25, 2025
Lainnya
    Informasi10 Rekomendasi Pengharum Ruangan dengan Aromaterapi

    10 Rekomendasi Pengharum Ruangan dengan Aromaterapi

    Butuh suasana segar dan relaks di rumah? Coba 10 pengharum ruangan aromaterapi terbaik ini!

    Ada banyak faktor yang menjadikan atmosfer rumah menjadi tenang dan nyaman. Mulai dari kerapian, kebersihan, hingga aroma segar yang merilekskan tubuh kala beristirahat. Wewangian relaksasi ini bisa kamu peroleh dari pengharum ruangan aromaterapi.

    - Advertisement -

    Berikut rekomendasi 10 pengharum ruangan yang bisa kamu coba di rumah.

    1. Organuic Treasure

    Pertama ada brand ORGANIC TREASURE dengan varian Peace Land Reed Diffuser Essential Oil Grade+ yang bebas alkohol dan praktis botolnya. Selain itu, wewangian ini memberikan sensasi aroma mewah dan berkelas pada ruanganmu.

    - Advertisement -

    Harga: Rp44.000

    2. Leolle

    Kemudian, ada pengharum ruangan dupa aromaterapi Bali Flower dari Leolle. Dari merek ini terdapat 4 varian best seller: Love, Relax, Peace of Mind, dan Meditation yang aromanya menenangkan. 

    - Advertisement -

    Bahannya sendiri terbuat dari bubuk kayu yang dicelup ke minyak atsiri spesial sehingga mampu menghasilkan aroma yang unik, tetapi merilekskan.

    Harga: Rp38.000

    3. Aelyx

    Daftar ketiga ada pengharum ruangan Aelyx dengan aroma yang memanjakan. Wewangiannya mampu meningkatkan atmosfer ruangan menjadi lebih segar dan elegan.

    Harga: Rp34.200

    4. Miniso

    Miniso juga memiliki reed diffuser dengan berbagai varian aroma. Salah satunya Vanilla. Ini adalah pengharum ruangan aromaterapi yang wanginya mewah. Aromanya tidak terlalu tajam dan mampu menyebar ke seluruh ruangan dengan ukuran 4×4 meter.

    Harga: Rp26.000-Rp35.900

    5. Poupeepou

    Jika kamu mencari pengharum ruangan yang estetik, Poupeepou bisa menjadi pilihan. Desain reed diffuser-nya simple, tetapi mampu menarik perhatian sebagai pajangan. Wanginya juga beraneka macam yang mampu bertahan lama.

    Harga: Rp3.000-Rp18.000

    6. Summersscent

    pengharum ruangan

    Summerscent Indonesia juga menghadirkan sejumlah varian pengharum ruangan yang bisa kamu sesuaikan dengan karaktermu. Seperti dark cokelat yang cocok untuk kamu penyuka manis, jasmine green tea, coffee bean, dan lainnya. 

    Wanginya bukan hanya mampu menenangkan, tetapi cukup awet dan menyebar ke seluruh ruangan.

    Harga: Rp55.000–Rp60.000

    7. BayFresh

    Buat para cowok, reed diffuser dari BayFresh adalah pilihannya. BayFresh memiliki Reed Diffuser Men Series yang merupakan kombinasi parfum spesial dengan minyak esensial. 

    Di sini, BayFresh memberikan 4 varian dengan botol berdesain maskulin yang bisa kamu pilih. Mulai dari Forest, Ocean, Desert, hingga Midnight.

    Harga: R62.500

    8. Dahlia

    Rekomendasi lain yang tak kalah menawan wanginya ada Dahlia. Reed diffusernya beraroma lembut yang menenangkan sehingga kamu bisa merasakan sensasi kesegaran dan keharuman di setiap ruangan. 

    Dahlia juga memiliki sejumlah varian yang bisa kamu pilih, seperti Cendana, Teh Keraton, dan lain-lain.

    Harga: Rp48.000

    9. Bagus Fresh

    Ini merupakan pewangi ruangan serbaguna dengan aroma menyegarkan dan menenangkan. Karena bentuknya kantong atau pouch kamu bisa letakkan atau gantung Bagus Fresh di ruangan-ruangan seperti ruang keluarga, tempat tidur, hingga toilet.

    Harga: Rp10.500

    10. Seattle

    Terakhir, Seattle dengan botol medium, 100 ml yang merupakan brand parfum premium yang mewah. Wanginya bahkan menyebar ke seluruh ruangan dan bisa bertahan hingga 30 hari, loh.

    Harga: Rp65.500

    Jadi, mau pilih mana dari rekomendasi pengharum ruangan di atas? Selain tersedia dalam bentuk botol, tersedia juga kemasan refill.

    Enaknya, semua produk di atas bisa kamu dapatkan secara online. Kamu bisa cek OLX untuk beli semuanya.

    SIMPLE AJA DI OLX

    Populer
    Reka Harnis
    Reka Harnis
    Passionate about turning ideas into engaging, informative, and SEO-friendly content.
    Berita Terkait